Hadi membeli buku seharga Rp. 10.000,00. Lalu ia menjualnya dengan harga Rp. 12.500,00. Berapa persen keuntungan yang pak Hadi peroleh?
rumus persentase untung :
pu = u / hb x 100%
pu = persentase untung
u = untung
hb = harga beli
jawab :
pertama, cari keuntungan yang diperolehnya..
u = 12.500 - 10.000
u = rp2.500
lalu masukkan ke rumusnya..
pu = u / hb x 100%
pu = 2.500 / 10.000 x 100%
pu = 1/4 x 100%
pu = 25%
persentase untungnya adalah 25%
[answer.2.content]